Selasa, 19 Januari 2010

Mencari Hiasan Kehidupan Dalam Kegelapan Hati


Di sini aku berdiri memakukan kaki ku pada bumi yang ku pijak Di sini aku melihat merasakan kehampaan saat hati terasa sakit Di sini aku mendengar berbagai mcam celotehan kasar yang membuat hidup ini terasa jengah Aku rindukan kehidupan yang seperti dulu Aku rindukan orang yang dapat membuat ku bahagia Rasa kegelisahan ini membuat rasa bahagia memudar Benci rasanya dengan perasaan seperti ini Aku tak sanggup untuk menjadi orang yang pemarah karena bukan sifat ku Aku hanya dapat diam untuk rasa ini Akhirnya telah ku pahami bahwa semuanya sama saja


Dari Hati Yang Turun Melewati Tulisan Yang Penuh Dengan Emosi